>

Bagaimana Cara Mendapatkan Kode OTP di Shopee?

Hai BosBis ketemu lagi bersama Oting disini, kali ini Oting mau share gimana caranya mendapatkan kode otp jika no kita sudah tidak aktif. yuk disimak!

  • Pertama-tama buka dulu aplikasi Shopee lalu klik menu saya di bajian pojok bawah
klik menu saya
  • Lalu klik Login
klik login
  • klik Log in dengan no. handphone
  • Lalu masukan nomor hp dan klik lanjut
  • Sekarang masukan Kode yang tertera pada layar, tulis kode tersebut mengikuti gambarnya, jika huruf besar tulis huruf besar, jika kode hurufnya kecil tulis kecil, jika ada angkatnya tulis angkanya. jika sudah memasukan kode klik ok dibagian bawah kode
  • Jika nomor yang didaftarkan di shopee sudah tidak aktif tapi terdaftar di Whatsaap BosBis tinggal Klik Cara Lain
  • Lalu pilih Whatsaap, dan pastikan nomor tersebut bernar-benar terdaftar pada whatsaap dan aktif whatsaap
  • Lalu klik Ok
  • Selanjutnya BosBis buka aplikasi whatsaap dan lihat apa ada chat dari shopee, jika ada tulis kode OTP yang dikirimkan shopee dan klik lanjut

Oke BosBis cukup sekian untuk tutorial kali ini, semoga bermanfaat, Assalamualaikum..

artikel ini disiapkan oleh:

Otong (admin)

Otong siap bantu bos!

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: ,