Berbagai Manfaat Dari Lari Di Bukit
Halo bos bis semuanya! Assalamualaikum! Kali ini oting mau berbagi manfaat dari lari di bukit. Lari di bukit ini bisa juga dinamakan dengan lari lintas alam, lari cross country, dan lari uphill atau downhill. Ketiganya memiliki tujuan yang sama yaitu agar klien kita dapat memiliki jiwa dan raga yang kuat. Berlari di bukit punya nilai plus dibandingkan dengan berlari di kota. Sepanjang berlari kita akan disuguhkan pemandangan alam yang indah dan menyejukan. Membuat manfaat lari di bukit secara garis besar selain membuat tubuh kita sehat, tapi pasti juga butuh celana dalam dan celana luar.
Berbagai manfaat lari di bukit
Lari merupakan cabang olahraga, di mana kamu akan mendapatkan tubuh yang sehat dan kuat. Tapi jika lari tersebut berada di bukit atau lintas alam, bukan hanya sehat saja yang dapat bos bis nikmati. Banyak sekali pemandangan di sepanjang jalur bukit jika ingin menikmati sinar matahari. Dan kegiatan lari di bukit ditambah bonus pemandangan yang indah, dapat menyehatkan kesehatan mental dan emosional juga.
Selain itu, manfaat lari di bukit juga perlu untuk dipahami. Selain dapat menyehatkan tubuh secara garis besar, lari di bukit juga memliki manfaat sebagai berikut:
1. Mengukur daya tahan tubuh ยท
2. Rekreasi atau Wisata
3. Menguatkan Otot
4. Melatih rasa percaya diri
5. Menurunkan berat badan
Siapa sangka lari di bukit itu ternyata punya banyak manfaatnya, bahkan dari segi kesehatan mental. Memang kita diharuskan menjaga alam ini dengan baik agar dapat dituai manfaatnya meski hanya untuk menyegarkan mata saja. Lari lintas alam juga bisa menjadi ajang untuk mengajak piknik murah meria keluarga.
Kesimpulan
Lari atau jogging mempunyai peran aktif untuk menguatkan otot bagian tungkai seperti betis dan paha. apalagi ini track larinya adalah bukit, di mana kontur tanahnya naik dan turun. Beban saat berlari naik akan membantu pembentukan bagian tungkai, sedangkan beban saat turun juga akan membantu pendinginan berlarian dibukit tadi.
Itulah penjelasan singkat megenai manfaat lari dari bukit. Jika ada pertanyaan, silahkan hubungi oting dengan klik ikon whatsapp di bawah ini.