>

CapCut Green Screen Tutorial

CapCut Green Screen Tutorial

Halo bos bis semuanya! Assalamualaikum! Banyak yang bertanya apakah CapCut bisa edit green screen seperti kebanyakan editor video professional? Tentu saja bisa. Meski CapCut aplikasi pengeditan video gratis, namun fiturnya tidak kalah dengan pengeditan video professional. Caranya juga tidak sulit, oting akan tunjukkan tutorialnya di bawah ini.

1. Buka aplikasi CapCut

Jika bos bis belum mengunduh aplikasi CapCut di handphone bos bis, silahkan unduh secara gratis melalui app store dan play store.

2. Buat proyek baru

Seperti biasa, klik buat proyek baru dan masukkan video utama yang akan diedit.

Video utama diupload
Video utama diupload

3. Klik overlay

Klik overlay
Klik overlay

4. Klik tambahkan overlay

Klik tambahkan overlay
Klik tambahkan overlay

5. Tambahkan video green screen

Tambahkan video green screen
Tambahkan video green screen

6. Sesuaikan durasi dengan video

Sesuaikan durasi dengan video
Sesuaikan durasi dengan video

7. Klik edit

Klik edit
Klik edit

8. Klik pangkas

Klik pangkas
Klik pangkas

9. Sesuaikan ukuran dengan ukuran video

Sesuaikan ukuran dengan ukuran video
Sesuaikan ukuran dengan ukuran video

10. Pilih kunci kroma

Pilih kunci kroma
Pilih kunci kroma

11. Pilih warna hijau

Pada pemilihan warna ini, pilih warna hijau. Artinya, semua area dengan warna hijau akan memunculkan video si kucing tadi.

Pilih warna hijau
Pilih warna hijau

12. Atur intensitas

Agar video utama dapat bisa dilahat di area layar handphone yang menjadi green screen. Maka atur intensitas menjadi 100%. Artinya video akan jelas terlihat tidak berbayang.

Atur intensitas
Atur intensitas

13. Atur bayangan

Pengaturan bayangan ini bisa disesuaikan dengan keinginan bos bis.

Atur bayangan
Atur bayangan

14. Sesuaikan ukuran video dengan frame

Bos bis bisa menyesuaikan dengan mencubit (zoom in zoom out) video agar video berada dalam area green screen.

Sesuaikan ukuran video dengan frame
Sesuaikan ukuran video dengan frame

Jadi itulah tutorial mengedit video dengan green screen di aplikasi CapCut. Buat kreasi video green screen sekreatif mungkin. Terima kasih sudah membaca hingga akhir dan semoga bermanfaat. Jika ada pertanyaan silahkan hubungi oting dengan klik ikon whatsapp di bawah ini. Bos bis juga bisa mencari artikel lain dengan memasukkan kata kunci ke kolom pencarian yang ada di bagian atas halaman ini.

artikel ini disiapkan oleh:

GR

full-time businessman. S1 T. Kelautan ITB. S2 MBA ITB.

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: ,