>

Cara Logout atau Keluar Akun di Aplikasi Tokopedia

Cara Logout atau Keluar Akun di Aplikasi Tokopedia

Halo bos bis semuanya! Assalamualaikum! Tokopedia adalah salah satu aplikasi berbelanja online atau marketplace online yang memiliki banyak pengguna selain Shopee. Banyak pilihan produk yang dijual dan terutama saat ini Tokopedia juga memiliki promo gratis ongkir. Setiap aplikasi belanja online, mau itu Tokopedia maupun Shopee memiliki keamanan mengenai informasi pribadi penggunanya. Namun, pengguna juga harus memasang ekstra pengaman agar tidak terjadi hal tidak diinginkan kedepannya. Contohnya, jika handphone kita dipinjam seseorang untuk jangka waktu yang lama. Pertama, sebaiknya handphone dikunci. Tapi jika ternyata orang yang meminjam memerlukan akun Tokopedia kita lebih tidak kita berikan. Kita dapat membiarkan ia login dengan akun Tokopedianya di handphone kita, untuk itu kita perlu logout dulu dari akun Tokopedia kita.

Untuk logout ini, karena Tokopedia tidak menyimpan tombol logout tersebut di beranda, pengguna jadi sedikit kebingungan mencarinya. Untuk itu, oting akan menunjukkan bagaimana cara logout atau keluar akun di aplikasi Tokopedia dengan tutorial di bawah ini.

1. Buka aplikasi Tokopedia

Pertama cek terlebih dahulu, apakah akun Tokopedia bos bis masih terlogin di aplikasi Tokopedia atau tidak.

2. Klik akun

Klik akun
Klik akun

3. Klik settings

Klik settings
Klik settings

4. Klik keluar

Klik keluar
Klik keluar

5. Konfirmasi keluar

Konfirmasi keluar
Konfirmasi keluar

6. Hati-hati dengan Google Smartlock

Setiap handphone android saat ini memiliki Google Smartlock di mana semua aktifitas login akan terekam. Hati-hati saat login, hindari save password saat Google smartlock meminta bos bis untuk menyimpan password yang barus saja diinput.

Google smartlock
Google smartlock

7. Clear data dan clear cache

Untuk lebih aman lagi, bos bis dapat menghapus data dan juga cache aplikasi Tokopedia. Caranya tinggal tekan dan tahan lama di aplikasi Tokopedia lalu klik informasi. Cari bagian penyimpanan lalu clear data dan clear cache.

clear data dan clear cache
clear data dan clear cache

Jadi itulah cara logout atau keluar akun di aplikasi Tokopedia. Terima kasih sudah membaca hingga akhir dan semoga bermanfaat. Jika ada pertanyaan silahkan hubungi oting dengan klik ikon whatsapp di bawah ini. Bos bis juga bisa mencari artikel lain dengan memasukkan kata kunci ke kolom pencarian yang ada di bagian atas halaman ini.

artikel ini disiapkan oleh:

GR

full-time businessman. S1 T. Kelautan ITB. S2 MBA ITB.

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: ,