>

Cara Memainkan Game di Play Store Tanpa Install & Download

Cara Memainkan Game di Play Store Tanpa Install & Download

Cara main game di Play Store tanpa download menjadi topik yang menarik bagi pengguna yang ingin mengakses permainan tanpa membebani memori perangkat. Seiring cara main game di Google tanpa download semakin populer, kebutuhan akan aksesibilitas game dengan cepat dan mudah semakin meningkat. Berbagai metode, termasuk cara main game di Google, telah diperkenalkan untuk memenuhi kebutuhan ini. Mengetahui cara main game tanpa download di Google telah menjadi keahlian yang berguna dalam era di mana efisiensi ruang penyimpanan sangat dihargai. Pengguna dapat menikmati bermain game tanpa download di Google dengan metode yang telah disederhanakan.

Dalam mencari solusi terbaik untuk download game tanpa Play Store, pengguna mencari cara mendownload permainan dengan mudah. Tidak hanya cara mendownload permainan di Google penting, tetapi juga pengetahuan tentang cara memainkan game tanpa download menjadi kunci utama. Dalam mengeksplorasi cara mendownload permainan tanpa Play Store, pengguna dapat menemukan beragam opsi untuk mengakses game di Google tanpa download. Dari sini, pemahaman tentang cara download game yang tidak ada di Play Store menjadi langkah berikutnya dalam perjalanan untuk menikmati permainan Play Store dan game di Play Store dengan cara yang lebih fleksibel. Melalui pemahaman akan cara bermain game di Google dan game di Google tanpa download, pengguna dapat menemukan solusi yang paling sesuai dengan preferensi dan kebutuhan mereka.

Halo Bos Bis semuanya! Assalamualaikum! Kali ini Oting akan berbagi cara memainkan game di Play Store tanpa install dan download. Seru ya jika kita bisa main game tanpa menginstall dan mendownloadnya, apalagi jika memori handphone kita memang sudah penuh. Tentu tidak memungkinkan untuk menyimpan aplikasi baru, apalagi game tersebut memang game yang membutuhkan memori besar. Tapi, rasa penasaran kita tentu harus dipuaskan. Bos Bis bisa coba nih, fitur Google Play instant. Di mana Bos Bis bisa mencoba game-game tertentu, memang tidak semua game ya Bos Bis, untuk dicoba di mainkan tanpa menginstall dan mendownloadnya.

Tapi cara ini tentu saja ada kekurangannya. Karena ini sifatnya hanya mencoba, jadi rekam jejak kita untuk game tersebut, tentu saja tidak ada. Artinya, kita tidak bisa melanjutkan permainan tersebut seperti halnya jika kita menginstallnya. Tapi fitur ini juga berguna jika kita ingin memainkan sebuah game, tapi ingin mengetahui lebih dulu apakah game ini cocok dengan selera kita atau tidak.

Yuk, kita langsung saja ke tutorial cara memainkan game di play store tanpa install dan download.

1. Buka aplikasi Google playstore

2. Klik menu game

Karena kita akan mencoba game, tentu saja kita harus cari di tab game

Klik menu game
Klik menu game

3. Scroll ke bawah dan cari tab “main cepat”

Game yang dapat dicoba tanpa diinstall terlebih dahulu hanya ada di tab “main cepat”

tab main cepat
tab main cepat

4. Klik tanda panah untuk melihat semua game

Klik tanda panah untuk lihat semua game
Klik tanda panah untuk lihat semua game

5. Klik pada ikon energi di tengah video

Setelah mengklik ikon energi, Bos Bis akan diarahkan ke google play instant. Biasanya, untuk game berat, loadingnya bisa 5 menit, sedangkan untuk game ringan loadingnya bisa 1 menit. Untuk game yang memerlukan login seperti free fire, kita tidak bisa login ataupun melakukan sign up/daftar. Setelah puas memainkan game, Bos Bis bisa klik back pada handphone dan muncul pop up untuk keluar dengan pilihan ya, tidak atau install.

Klik ikon energi untuk mulai main
Klik ikon energi untuk mulai main
Pop up exit game
Pop up exit game

Jadi itulah cara memainkan game di play store tanpa install dan download. Terima kasih sudah membaca, dan semoga bermanfaat. Jika ada pertanyaan, silahkan hubungi Oting dengan klik ikon WhatsApp yang ada di bawah ini.

artikel ini disiapkan oleh:

GR

full-time businessman. S1 T. Kelautan ITB. S2 MBA ITB.

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: ,