Cara Mengaktifkan Fitur NFC di HP Xiaomi

NFC adalah singkatan dari Near Field Communication atau komunikasi jarak dekat. Kedua media yang menggunakan NFC dapat berkomunikasi satu sama lain dalam jarak dekat kurang lebih 10 cm. Salah salah satu kegunaan NFC adalah untuk top up emoney. Pada artikel ini dijelaskan cara mengaktifkan fitur NFC pada HP Xiaomi. HP xiaomi yang digunakan adalah tipe Xiaomi Redmi Note 9 Pro.

1. Buka memu Setelan pada HP Xiaomi

Buka memu Setelan pada HP Xiaomi
Buka memu Setelan pada HP Xiaomi

2. Pilih menu Koneksi dan Berbagi

Pilih menu Koneksi dan Berbagi
Pilih menu Koneksi dan Berbagi

3. Cari NFC dan geser tombol untuk mengaktifkan fiturnya

Cari NFC dan geser tombol untuk mengaktifkan fiturnya
Cari NFC dan geser tombol untuk mengaktifkan fiturnya

Selesai, semoga bermanfaat! Jika ada hal yang ingin ditanyakan bisa kontak Whatsapp di bawah ini ya, terima kasih.

artikel ini disiapkan oleh:

Yulianti Haratulisanah

Mompreneur, Blogger, ibu 2 anak. S1 T. Sipil ITB

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: