>

Cara Mengubah Text Pada Template di Aplikasi CapCut

Cara Mengubah Text Pada Template di Aplikasi CapCut

Halo BosBis! Assalamualaikum! Kali ini Oting mau berbagi cara mengubah teks pada template di aplikasi CapCut. Tapi memang ada beberapa template yang tidak bisa mengedit teksnya. Cara mengetahuinya adalah dengan mencoba menggunakan template tersebut lalu lihat apakah ada tab edit teks atau tidak. Yuk, langsung saja ke tutorialnya.

1. Buka aplikasi CapCut

2. Klik tab Template

Klik template
Klik template

3. Pilih template

Pilih template
Pilih template

4. Klik gunakan template

Klik gunakan template
Klik gunakan template

5. Pilih foto atau video lalu klik pratinjau

Pilih foto atau video lalu klik pratinjau
Pilih foto atau video lalu klik pratinjau

6. Klik edit teks

Klik tab edit teks
Klik tab edit teks

7. Klik pada kotak lalu edit teks

Klik pada kotak teks
Klik pada kotak teks

8. Tulis teks baru lalu klik selesai

Tulis teks baru lalu klik selesai
Tulis teks baru lalu klik selesai

9. Setelah selesai klik ekspor

Klik ekspor
Klik ekspor

Ada atau tidaknya tab edit teks ini tergantung dari si kreator template. Jika kreator template mengijinkan untuk mengubah teks, maka tab edit teks akan muncul. Jika tidak, edit teks tersebut tidak akan muncul. Jadi itulah BosBis cara mengubah teks yang ada di template CapCut. Jika ada pertanyaan, silahkan hubungi Oting ya.

artikel ini disiapkan oleh:

GR

full-time businessman. S1 T. Kelautan ITB. S2 MBA ITB.

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Categorised in: ,