>

Cara Mudah dan Cepat Membuat Resume di Aplikasi HP Google Docs

https://youtu.be/xYCWd8xS3L8

1. Buka Aplikasi Google Docs di HP Bos Bis

2. Klik icon tambah di pojok kanan bawah

Icon tambah di Google Docs
Icon tambah di Google Docs

3. Pada menu pop up, klik Choose Template/ pilih templat

Menu memilih templat
Menu memilih templat

4. Kemudian Bos Bis akan diarahkan ke menu Template, dan Bos Bis akan melihat templat Resume yang bisa digunakan

Pilihan resume di Google Docs
Pilihan resume di Google Docs

5. Tinggal klik salah satu Resume yang Bos Bis suka

6. Setelah diklik, Templat Resumenya akan muncul dan jika Bos Bis mau mengedit, tinggal klik icon pensil di bawah

Edit Templat Resume Google Docs
Edit Templat Resume Google Docs

7. Setelah itu Bos Bis tinggal edit sesuai dengan data diri Bos Bis di Resumenya

artikel ini disiapkan oleh:

Otong (admin)

Otong siap bantu bos!

pertanyaan lebih lanjut hubungi via WhatsApp
Tags:
Categorised in: ,